Senin, 02 April 2012

Spesifikasi dan Harga Blackberry Torch 9850/9860


Review Blackberry Torch 9850/9860 
Research in Motion (RIM) memperkenalkan lima buah BlackBerry sekaligus untuk memperkuat lini produknya. Salah satu andalan mereka adalah BlackBerry Torch 9850/9860, sebuah smartphone full touchscreen dengan OS BlackBerry 7.
Kehadiran Torch layar sentuh ini jadi upaya baru RIM untuk menandingi rivalitas di pasar ponsel touchscreen, terutama melawan iPhone dan deretan ponsel Android. Usaha pertama dengan BlackBerry Storm boleh dibilang tak berhasil.
Model ini memakai prosesor 1,2 GHz dengan RAM sebesar 768MB. Resolusi layarnya yang berukuran 3,7 inch mencapai 480x800, yang masih di bawah layar Retina di iPhone 4.
Torch layar sentuh tersebut dibekali kamera 5 megapixel lengkap dengan lampu flash serta kemampuan rekam video definisi tinggi 720p. Sayangnya, tidak terdapat kamera depan untuk video call. Di sektor desain, Torch 9850/9860 sedikit lebih tebal dari iPhone 4, dengan tebal 11,5 mm dibanding 9,3 mm. Keduanya memiliki kapasitas penyimpanan internal 4GB yang bisa diekspansi via microSD sampai 32GB.
Spesifikasi Lengkap Blackberry Torch 9850/9860
  • Jaringan: 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900; 3G HSDPA 900 / 1700 / 2100, HSDPA 850 / 1900 / 2100 / 800;
  • Dimensi: 120 x 62 x 11.5 mm; Bobot: 135 gram;
  • Layar: 3,7 inchi, TFT capacitive touchscreen, 16M colors, 480 x 800 pixels, Optical trackpad, Multi-touch input method, Proximity sensor for auto turn-off, Accelerometer sensor for auto-rotate;
  • Kamera 5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, continuous auto-focus, image stabilization;
  • Memori: 4 GB storage, 768 MB RAM, microSD up to 32GB;
  • Konektivitas: Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth v2.1 with A2DP, 3G HSDPA 14.4Mbps, HSUPA 5.76 Mbps, microUSB v2.0;
  • CPU: 1.2GHz processor; Sistem Operasi: BlackBerry OS 7.0;
  • Messaging: SMS, MMS, Email, Push Email, IM, BBM 6;
  • Browser: HTML;
  • GPS: A-GPS support;
  • Java : MIDP 2.1
  • Fitur Lain: NFC support, Digital compass, Social feeds, BlackBerry maps, Document viewer (Word, Excel, PowerPoint), Media player MP3/WMA/eAAC+/FlAC/OGG player, Video player DivX/XviD/MP4/WMV/H.263/H.264, Organizer, Voice memo/dial, audio jack 3.5 mm;
  • Baterai: Li-Ion 1230 mAh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar